Jangan Kembali

Hadi Siswoyo

Pernah terluka
Di dalam lubuk hati
Terlalu dalam
Kisah cinta ini

Vers 2

Semakin lama
Kau meninggal kan aku
Semakin dalam
Luka di hati ini

Coda :
Dan kini kau menghilang
Meninggalkan luka ini
Kau memilih dirinya
Dan berpaling meninggalkanku

Reff 1 :
Sudah cukup dirikuu
Mengingat tentangmu
Yang ada hanyala air mata
Reff 2 :
Jika itu yang terbaik untukku
Jangan kembali meski kau sesali

Curiosidades sobre la música Jangan Kembali del Hero

¿Quién compuso la canción “Jangan Kembali” de Hero?
La canción “Jangan Kembali” de Hero fue compuesta por Hadi Siswoyo.

Músicas más populares de Hero

Otros artistas de Electro pop