Pernah Memiliki

Rian Ekky Pradipta

Malam ini ku tak bisa tidur
Memikirkan kamu yang disana
Apakah kau baik-baik saja
Tuhan ku hanya ingin tahu kabarnya

Dibawah bulan purnama
Kita pernah berjanji
Bersama sehidup semati
Temani aku disini

Namun apa daya tanganku
Tak sampai menggapaimu
Takdir tak berpihak padaku
Tuk mempertahankanmu

S'moga kau bahagia hidup bersamanya

Harusnya ku bisa sadar diri
Aku sudah punya kekasih hati
Tapi tak ada salahnya bila
Ku merasakan rindu

Rindu kamu yang pernah
Jadi milikku

Dibawah bulan purnama
Kita pernah berjanji
Bersama sehidup semati
Temani aku disini

Namun apa daya tanganku
Tak sampai menggapaimu
Takdir tak berpihak padaku
Tuk mempertahankanmu

Smoga kau bahagia hidup bersamanya oh

Kita takkan pernah
Saling memiliki

Ha

Andai ku bisa mengulang
Waktu yang dulu menjadi
Cerita terbaik didalam
Kisah cinta kita

Dibawah bulan purnama
Kita pernah berjanji
Bersama sehidup semati
Temani aku disini

Namun apa daya tanganku
Tak sampai menggapaimu
Takdir tak berpihak padaku
Tuk mempertahankanmu

Smoga kau bahagia hidup bersamanya

Curiosidades sobre la música Pernah Memiliki del d'Masiv

¿Cuándo fue lanzada la canción “Pernah Memiliki” por d'Masiv?
La canción Pernah Memiliki fue lanzada en 2019, en el álbum “LOVE”.
¿Quién compuso la canción “Pernah Memiliki” de d'Masiv?
La canción “Pernah Memiliki” de d'Masiv fue compuesta por Rian Ekky Pradipta.

Músicas más populares de d'Masiv

Otros artistas de Pop rock